ePSXe Emulator PS1 - Play Station One atau PSX Emulator adalah sebuah software yang khusus dibuat untuk memainkan game / permainan klasik Play Station di perangkat komputer.
Software ini cukup membantu jika kita ingin memainkan game - game Play Station yang ngetrend pada tahun 90-an.
Emulator PSX, menjadi solusi bagi pecinta game-game klasik PSX, dikatakan klasik karena saat ini konsol PSX memang sudah tidak diproduksi lagi. Sebagai generasi penerus dari PSX ini, maka diproduksilah Play Station 2, dan PS3. Tampilan grafis Play Station 2 dan PS3 memang lebih bagus dari versi utamanya, PSX.
PSX EMULATOR - SEJARAH KONSOL PSX
Konsol Play Station sendiri diciptakan di era 90-an oleh "Sony" dan diluncurkan pertama kali di Jepang pada tahun 1994, selanjutnya peluncuran menyusul di Amerika Serikat dan Eropa pada tahun 1995.Setelah itu Sony mulai merancang ulang produk Play Station menjadi PSOne, dimana konsol PSOne ini lebih "slim" dari pada Play Station. Pada bulan Mei 1994 Sony telah meluncurkan 100 juta konsol Play Station yang akan diluncurkan ke seluruh dunia. Dan pada bulan Maret 2004, tercatat sebanyak 7.400 judul permainan telah tersedia.
Beberapa judul permainan PSX yang terkenal antara lain : Winning Eleven, Tekken, Tomb Raider, Gran Turismo, Nascar Rumble, Bloody Roar, Rampage, Tenchu, Crash Bandicoot, Final Fantasy, Harvest Moon, Metal Slug dan beberapa seri Metal Gear Solid.
PSX EMULATOR - LINK DOWNLOAD
Bagi yang ingin bernostalgia dengan permainan PSX, Anda dapat menggunakan PSX Emulator. Software ini cukup ringan dikomputer / Laptop. Cukup download dan Install software ini, untuk permainannya kita dapat menggunakan CD game PSX atau game PSX yang berformat ISO.Untuk mendownload PSX Emulator, silahkan klik link download (via 4shared) dibawah ini.
Ini bagus gan?
ReplyDeletethks bro, kebetulan lagi banding buat bikin game.
ReplyDeletekebetulan ane lagi pingin main game crash bandicoot
ReplyDeleteizin download gan :)
harus ini PSX Emulator dipasang di komputer , lumayan daripada beli ps1 sendiri.
ReplyDeletelcd hp china